Terkadang kita harus mengkritik seseorang walaupun kita sendiri salah. "Jangan Kritik Jika kamu belum sempurna" Di dunia ini tiada yang sempurna kecuali ALLAH, Lalu apakah kita harus sederajat agar bisa mengkritik? Tentu tidak Kan, jika kita tidak mengkritik dan membiarkan teman kita terus dalam kesalahan sedangkan kita tahu itu, apakah kita tida berdosa? Tentu, Kita mengkritik tidak harus sempurna, tapi kita harus bisa mengkritik dengan baik dan membangun tidak menjatuhkan mental teman kita. Mengkritiklah Dengan sopan, karna itu bisa mengurangi kesalahan kita.